Bukan Dipuji Malah jadi Candaan! 3 Patung Bintang Piala Dunia 2022 Cristiano Ronaldo yang Tak Sesuai Harapan

- 9 Mei 2022, 16:48 WIB
Patung Cristiano Ronaldo di Madeira, Portugal/ Instagram/ @upshoxblowyourmind
Patung Cristiano Ronaldo di Madeira, Portugal/ Instagram/ @upshoxblowyourmind /

Meski mendapat respon negatif, namun patung Cristiano Ronaldo tersebut tetap berdiri di tempatnya.

Baca Juga: Pemain Korea Selatan untuk Piala Dunia 2022, Son Heung Min Buat Rekor untuk Tottenham, Apakah itu?

2. Portugal

Patung Cristiano Ronaldo lain yang juga menuai kontroversi berada di negaranya sendiri, Portugal.

Didirikan pada tahun 2014 di hotel Pestana CR7 di Funchal, Portugal, patung tersebut menjadi kontroversi karena bentuknya.

Banyak orang menilai anatomi patung Cristiano Ronaldo tersebut kurang senonoh terutama di bagian bawah.

Namun, alih-alih mendapat kritik, patung Cristiano Ronaldo tersebut justru jadi bahan candaan para wisatawan.

Dikutip dari Sport Social, beberapa wisatawan secara iseng menggosok bagian tersebut dan menyebutnya sebagai tanda keberuntungan.

Baca Juga: Terungkap Penyebab 10 Generasi Emas Timnas ini Tidak Pernah Juara Piala Dunia, Ada Belanda, Portugal, Kamerun

3. Madeira

Halaman:

Editor: Handri

Sumber: Mirror


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah