Kekuatan Skuad dan Rekor Pertemuan Real Madrid vs Liverpool di Final Liga Champions, Siapa yang Lebih Unggul?

- 7 Mei 2022, 17:17 WIB
Kekuatan Skuad dan Rekor Pertemuan Real Madrid vs Liverpool di Liga Champions./Tangkap Layar Instagram @porsiempre_madridista
Kekuatan Skuad dan Rekor Pertemuan Real Madrid vs Liverpool di Liga Champions./Tangkap Layar Instagram @porsiempre_madridista /

Akan tetapi, Real Madrid patut waspada dengan kekuatan Liverpool saat ini, alasannya skuad The Reds saat ini dinilai lebih kuat di musim 2017-2018.

Mengenai kekuatan skuad, Liverpool akan menurunkan skuad terbaiknya di final Liga Champions nanti, hanya ada Roberto Firmino yang harus menepi karena cedera.

Hal ini tidak memberikan dampak besar mengingat Liverpool sudah mempercayakan striker barunya kepada Diogo Jota.

Selain Diogo Jota ada Luis Diaz yang tampil apik dalam beberapa laga terakhir, jika Luis Diaz masuk ke lapangan maka Sadio Mane akan digeser ke tengah menjadi striker.

Baca Juga: Surga Tersembunyi di Pangandaran, ini Dia Obyek Wisata Citumang, Menyesal Kalau Belum Mencobanya

Selain itu ada dua winger andalan yang tidak tergantikan yakni Sadio Mane dan Mohamed Salah, keduanya merupakan tumpuan skuad The Reds dalam mencetak gol.

Mohamed Salah bahkan sudah mencetak 8 gol dan kini tergabung dalam jajaran top skor, akan tetapi lini penyerangan Real Madrid sedikit lebih unggul.

Alasannya, ada Karim Benzema yang belum absen dalam mencetak gol dalam 5 pertandingan terakhir.

Mantan bomber dari Olympique Lyon ini bahkan pernah mencetak hattrick dalam dual aga secara berturut-turut.

Baca Juga: Momen Lawak Fans Real Madrid Nyesel Pulang Duluan, Keajaiban Los Blancos Detik Akhir Semifinal Liga Champions

Halaman:

Editor: Handri

Sumber: Youtube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah