Ditantang Italia di Finalissima, Argentina jadikan Laga Ini Sebagai Pemanasan Menjelang Piala Dunia 2022 Qatar

- 3 Mei 2022, 14:44 WIB
Potret Timnas Argentina yang akan bermain di Finalissima sebelum bermain di Piala Dunia
Potret Timnas Argentina yang akan bermain di Finalissima sebelum bermain di Piala Dunia /Instagram @copaamerica /

JURNAL SOREANG - Menjadi juara Copa Amerika 2021 membuat Argentina memiliki harapan satu trofi yang akan dia dapatkan.

Dengan adanya Finalissima atau pertemuan antara pemenang kompetisi negara skala regional dari Benua Eropa dan Amerika Selatan.

Argentina berpeluang bertemu Italia untuk bermain di kejuaraan tersebut dan berkesempatan menjadi laga pemanasan Albiceleste menjelang Piala Dunia.

Baca Juga: Gila! Inilah 5 Pemain Paling Sering Dibegal di Piala Dunia, Nomor 1 Dilanggar Puluhan Kali Oleh Satu Pemain

Berikut adalah statistik Argentina sebagai juara Copa Amerika yang tampil impresif kalahkan Brazil di final.

1. Negara: ARGENTINA

Peringkat FIFA: 4

Piala Dunia terbaik: pemenang (1978, 1986)

Copa América terbaik: pemenang (15 kali)

Halaman:

Editor: Ade Mamad

Sumber: uefa.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah