5 Pemain Muslim Top Dunia Ini Tak Bisa Libur Lebaran Idul Fitri, Ini Penyebabnya

- 1 Mei 2022, 20:38 WIB
Karim Benzema, satu dari lima pemain muslim top dunia ini tidak bisa libur Lebaran Idul Fitri tahun ini
Karim Benzema, satu dari lima pemain muslim top dunia ini tidak bisa libur Lebaran Idul Fitri tahun ini /Instagram/@karimbenzema/

2. Riyad Mahrez

Gelandang Manchester City asal Aljazair, Riyad Mahrez juga tak bisa libur Lebaran Idul Fitri ini. Ia harus berjuang bersama The Citizens di Liga Inggris dan Liga Champions.

Apalagi, Manchester City berambisi meraih gelar Liga Champions untuk pertama kalinya sepanjang sejarah klub.

Selama empat musim memperkuat The Citizens (mulai 2018 hingga 2022), pemain berumur 31 tahun tersebut sudah mempersembahkan tujuh gelar, yakni dua gelar Liga Inggris, satu gelar Piala FA, tiga gelar Piala Liga, dan satu gelar Community Shield.

Jika berhasil meraih gelar Liga Champions pada musim ini, maka karier Riyad Mahrez bersama Manchester City akan lengkap.

 

Baca Juga: Wajib Tahu! Haruskah Saling Maaf Memaafkan Ketika Lebaran Idul Fitri? Ini Penjelasan Ustaz Hilman Fauzi

3. Ilkay Gundogan

Jika Riyad Mahrez berasal dari Aljazair, maka Ilkay Gundogan adalah pesepakbola muslim asal Jerman keturunan Turki yang memperkuat Manchester City.

Orang tua Ilkay Gundogan berasal dari Turki tapi Ilkay Gundogan lahir di Kota Gelsenkirchen, Jerman, pada tahun 1990.

Ilkay Gundogan telah berbagi bahwa dia menghargai budaya dan sejarah Islam. Ia menggunakan platformnya untuk menyebarkan pesan toleransi bagi semua orang dan agama.

Halaman:

Editor: Edi Purwanto

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah