Maroko Lolos Piala Dunia 2022 Qatar, 5 Wonderkid Singa Atlas Siap Bersinar

- 29 April 2022, 22:25 WIB
Azzedine Ounahi, pemain sepak bola Maroko./ Instagram/ @azzedine_ounahi
Azzedine Ounahi, pemain sepak bola Maroko./ Instagram/ @azzedine_ounahi /

2. Abdessamad Ezzalzouli

Pemain sayap kiri yang kini bermain di Barcelona B, Abdessamad Ezzalzouli, juga menjadi salah satu harapan Maroko di Piala Dunia Qatar.

Pemain berusia 20 tahun ini belum secara resmi memulai debutnya untuk Atlas Lions, tetapi masuk skuat untuk play-off dua leg bulan lalu.

Meski terbilang masih mentah, namun kecepatan dan stamina yang masih tinggi membuat Abdessamad Ezzalzouli di prediksi akan menjadi pemain yang menjanjikan di Qatar pada November mendatang.

Baca Juga: Selain Cristiano Ronaldo, para Pesepakbola Piala Dunia Ini Tolak Bermain di Barcelona

3. Chadi Riad

Bek Barcelona U19, Chadi Riad, juga disebut akan menjadi salah satu wonderkid Maroko yang tampil di Piala Dunia di usianya yang baru 18 tahun.

Meski belum masuk dalam skuat senior, namun kemungkinan untuk dipanggil oleh pelatih Vahid Halilhodzic untuk membela Atlas Lions bersama Romain Saiss dan Nayef Aguerd masih terbuka lebar.

4. Imran Louza

Imran Louza dengan cepat memantapkan dirinya sebagai anggota kunci skuad Vahid Halilhodzic.

Halaman:

Editor: Handri

Sumber: FIFA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah