REAl Sultan! 5 Pesepak Bola Kaya Asal Ghana, Padahal Sudah Pensiun, Pernah Tampil di Piala Dunia

- 27 April 2022, 18:04 WIB
Asamoah Gyan saat menjadi pundit atau komentator pada Piala Afrika 2021. Asamoah Gyan adalah satu dari lima pesepak bola Ghana yang tetap kaya setelah pensiun. Ia sukses jadi pebisnis
Asamoah Gyan saat menjadi pundit atau komentator pada Piala Afrika 2021. Asamoah Gyan adalah satu dari lima pesepak bola Ghana yang tetap kaya setelah pensiun. Ia sukses jadi pebisnis /Instagram/@asamoah_gyan3/

Tony Yeboah adalah pencetak gol terbanyak ketiga sepanjang sejarah Timnas Ghana. Ia pernah memperkuat beberapa klub top Eropa, yakni Eintrack Frankfurt (Liga Jerman), Leeds United (Liga Inggris0, dan Hamburg (Liga Jerman).

Tony Yeboah pensiun pada tahun 2002 setelah satu tahun memperkuat Al Ittihad di Liga Qatar. Setelah pensiun, ia jadi businessman.

Ia menggeluti bisnis hotel dan klub malam. Tony Yeboah memiliki salah satu hotel paling populer di Wilayah Ashanti, yakni Yegoala Hotel.

Sementara, dua klub malamnya, yakni Yegoala Night Club terletak di Accara, Kumasi.

 

Baca Juga: Inilah 10 Legenda dan Bintang Sepakbola yang Apes dan Gak Pernah Juara di Piala Dunia, No 1,2 Masih Berpeluang

5. Abedi Ayew Pele

Abedi Ayew Pele adalah salah satu pesepak bola terbesar dalam sejarah Ghana dan Afrika. Ia mempersembahkan trofi Piala Afrika 1982 dan runner-up pada Piala Afrika 1992, trofi Liga Champions 1992-1993 (bersama Marseille), dan dua trofi Liga Prancis bersama Marseille.

Setelah pensiun dari sepak bola, Abedi Ayew Pele menggeluti bisnis keuangan. Perusahaanya, Izwe Loans adalah perusahaan keuangan mikro terbesar di Ghana.

"Kami memberi pinjaman kepada guru-guru, para tentara, dan polisi. Kami mendukung aktivitas mereka, termasuk menyekolahkan anak-anak mereka," kata Abedi Pele.

Halaman:

Editor: Edi Purwanto

Sumber: ghanaweb.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah