Akhir Masa Bakti Lionel Messi Bersama Argentina Sebelum Jadi Legenda La Albiceleste di Piala Dunia 2022 Qatar

- 27 April 2022, 05:30 WIB
Akhir Masa Bakti Lionel Messi Bersama Argentina Sebelum Jadi Legenda La Albiceleste di Piala Dunia 2022 Qatar./Tangkap Layar Instagram @kng.messi
Akhir Masa Bakti Lionel Messi Bersama Argentina Sebelum Jadi Legenda La Albiceleste di Piala Dunia 2022 Qatar./Tangkap Layar Instagram @kng.messi /

Argentina selalu kalah pada partai final Copa America dan Piala Dunia 2014, terlebih rival abadi Lionel Messi, Cristiano Ronaldo sukses membawa Portugal menjuarai Piala Eropa 2016 silam.

Dengan keberhasilan Lionel Messi tersebut, kini baik Lionel Messi dan Cristiano Ronaldo sama-sama mengincar trofi Piala Dunia 2022 Qatar di penghujung karir keduanya.

Argentina di favoritkan menjadi salah satu tim kandidat juara Piala Dunia 2022 Qatar terlebih ini adalah generasi terbaik Argentina.

Baca Juga: Jadwal Acara Trans TV, Rabu, 27 April 2022: Bioskop Trans TV: Ready Player One dan Dog Eat Dog

Selain itu, mungkin saja ini juga menjadi tarian terakhhir sang mega bintang Lionel Messi pada gelaran Piala Dunia 2022 Qatar.

Hasil undian Piala Dunia 2022 Qatar grup C akan mempertemukan dua bintang lini depan, Lionel Messi melawan Robert Lewandowski.

Keduanya terlibat persaingan sengit menjadi yang terbaik dunia pada 2021.

Lionel Messi sukses menyabet penghargaan Ballon d'Or sedangkan Robert Lewandowski terpilih sebagai pemain terbaik dunia FIFA.

Baca Juga: Jadwal Acara TV Indosiar, Rabu, 27 April 2022: Live AKSI Indonesia 2022 dan Festival Ramadhan 2022

Argentina punya riwayat yang bagus dalam turnamen Piala Dunia ini, terlebih pelatih Argentina saat ini Lionel Scaloni juga berperan penting dalam kemajuan sepak bola Argentina.

Halaman:

Editor: Handri

Sumber: Youtube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah