Apa Arti GOAT di Sepakbola? Bukan Kambing, Ini Julukan yang Sering Disematkan kepada Messi dan Ronaldo

- 21 April 2022, 15:35 WIB
Apa Arti GOAT di Sepakbola? Bukan Kambing, Ini Julukan yang Sering Disematkan kepada Messi dan Ronaldo / tangkap layar Instagram
Apa Arti GOAT di Sepakbola? Bukan Kambing, Ini Julukan yang Sering Disematkan kepada Messi dan Ronaldo / tangkap layar Instagram /

Tetapi mengutip Field Insider, GOAT merupakan singkatan dari Greatest Of All Time, yang berarti terbaik sepanjang waktu.

Bukan cuma di sepakbola, julukan GOAT ini juga sering digunakan di olahraga lainnya seperti basket, tenis dan beberapa olahraga lain.

Adapun nama atlet selain Messi dan Ronaldo yang dijuluki GOAT yaitu Novak Djokovic, Roger Federer, Michael Jordan, Tom Brady, Usain Bolt.

Baca Juga: Terseret Kasus DNA Pro, Penyanyi Rossa Janji Penuhi Panggilan Bareskrim dan Siap Kooperatif Jalani Pemeriksaan

Nama-nama atlet di atas diketahui telah mendapat banyak pencapaian dan penghargaan, juga dapat banyak trofi.

Istilah GOAT

Istilah GOAT ini pertama kali dikenalkan oleh istri dari Mohamed Ali, yang memakainya sebagai istilah marketing.

Pemain-pemain yang mendapat julukan GOAT di sepakbola, adalah mereka yang memiliki skill individu dan bakat di atas rata-rata.

Baca Juga: Kisah Pogba, Bocah Imigran yang Berhasil Menjuarai Piala Dunia

Siapa GOAT di Sepakbola?

Halaman:

Editor: Ghulam Halim Hanifuddin

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah