5 Negara Asia Yang Sering Lolos Piala Dunia, Namun Hanya Jadi Tim Sorak, Tak Berdaya Hadapi Tim Lain

- 20 April 2022, 15:02 WIB
Timnas Arab Saudi yang tak berdaya di beberapa gelaran Piala Dunia
Timnas Arab Saudi yang tak berdaya di beberapa gelaran Piala Dunia /Tangkap Layar Instagram @fifaworldcup/

Bahkan sejarah yang paling diingat saat Arab dibombardir 8 gol oleh Jerman di Piala Dunia 2002.Hal tersebut merupakan daftar buruk sejarah Piala Dunia Arab Saudi.

Baca Juga: Fakta Menarik Grup Neraka di Piala Dunia 2022, Spanyol, Jerman dan Jepang, Duel 2 Raksasa Eropa

4. JEPANG

Bisa dikatakan negara Jepang sebagai pemegang kendali sepak bola di kawasan Asia.

Tim Samurai ini sering dijuluki sebagai Raksasa Asia sepak bola di Asia. Bahkan Jepang sering kali menjuarai Piala Asian Cup, 1992, 2000, 2004, dan 2011.

Jika dibandingkan dengan Iran dan Arab Saudi, Jepang bisa disebut lebih baik atau satu tingkat dalam Piala Dunia.

Di Piala Dunia 2002 saat menjadi tuan rumah, Jepang pernah lolos ke babak 16 besar.

Baca Juga: Mengapa Jepang Selalu Pakai Jersey Biru Termasuk di Piala Dunia? Ini Alasannya

Di Piala Dunia 2010 dan Piala Dunia 2018 mampu mengulang prestasinya masuk ke babak 16 besar.

Meski prestasi Jepang bisa dibilang lumayan, Tapi Jepang masih tersendat-sendat dalam setiap perhelatan Piala Dunia.

Halaman:

Editor: Sarnapi

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah