Deja vu Brasil di Grup G Piala Dunia 2022 Qatar, Ulangan Grup Bersama Swiss dan Serbia di Piala Dunia 2018

- 15 April 2022, 17:20 WIB
Deja vu Brasil di Piala Dunia 2022 Qatar, Tim Samba Ulangan Grup Bersama Swiss dan Serbia di Piala Dunia 2018./Tangkap Layar Kolase Foto YouTube
Deja vu Brasil di Piala Dunia 2022 Qatar, Tim Samba Ulangan Grup Bersama Swiss dan Serbia di Piala Dunia 2018./Tangkap Layar Kolase Foto YouTube /

JURNAL SOREANG – Hasil Drawing Piala Dunia Qatar 2022 banyak kejutan yang terjadi. termasuk Deja vu tim samba di Piala Dunia 2018 yang terjadi pada Grup G.

Brasil, Swiss, dan Serbia yang menghuni Grup G Piala Dunia 2022 Qatar sudah pernah berada dalam satu grup di Piala Dunia 2018 lalu, seperti laga ulangan satu-satunya yang asing hanya Kamerun.

Hasil undian Grup G Piala Dunia 2022 Qatar, Brasil, Swiss dan Serbia dari segi kekuatan tidak bisa ditebak.

Baca Juga: Jadwal Imsakiyah dan Buka Puasa di Kota Palangkaraya, Sabtu 16 April 2022

Brasil akan merasakan deja vu setelah bermain imbang dengan Swiss di Grup E Piala Dunia 2018.

Brasil yang mendapatkan hasil imbang 1-1 melawan Swiss di Piala dunia 2018 selain itu tim samba juga ketika itu mampu menang 2-0 atas Serbia.

Brasil akhirnya mampu menjadi juara grup E di Piala Dunia 2018 dengan mengumpulkan 7 poin disusul Swiss dengan 5 poin.

Dua negara itu berhak lolos ke babak berikutnya menyisakan Serbia yang harus berada di posisi 3 dengan 3 poin setelah kalah dalam partai penentuan melawan Swiss 2-1.

Baca Juga: Jadwal Imsakiyah dan Buka Puasa di Kota Palangkaraya, Sabtu 16 April 2022

Halaman:

Editor: Handri

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah