Piala Dunia 2022 Jadi Akhir Era Cristiano Ronaldo dan Messi, Pedri dkk Siap Bersinar

- 14 April 2022, 15:16 WIB
Pedri, pemain muda timnas Spanyol./ Instagram/ @pedri
Pedri, pemain muda timnas Spanyol./ Instagram/ @pedri /

JURNAL SOREANG - Setiap gelaran Piala Dunia selalu menghadirkan bintang lapangan baru dari tiap negara yang berlaga.

Sejak Piala Dunia 2006, dua nama bintang muda, Lionel Messi dan Cristiano Ronaldo mempunyai sinar yang makin terang bahkan hingga mereka berusia matang di tahun 2022.

Meski demikian, jajaran bintang muda diprediksi siap bersinar di Piala Dunia FIFA 2022 di Qatar, termasuk wonderkid Barcelona, Pedri.

Baca Juga: Bukan Georgina Rodriguez yang Jadi Penghancur Hubungan Cristiano Ronaldo dan Irina Shayk, Sosok ini Pelakunya

Pedri menerima panggilan perdana dengan timnas Spanyol untuk laga kualifikasi Piala Dunia ketika berusia 18 tahun.

Meski baru tampil 3 kali di Kualifikasi Piala Dunia, Pedri mampu membuktikan diri dengan bermain moncer di La Liga dan berbagai laga internasional bersama Barca dan Spanyol.

Selain Pedri, beberapa nama pemain muda lain juga di sebut bakal tampil dan masuk dalam daftar rising stars.

Baca Juga: Ikut Queendom 2, Fans Murka Gegara Mnet Unggah Spoiler Penampilan LOONA di Putaran Kedua

1. Gavi
Gavi yang juga sahabat Pedri di Barcelona juga dipanggil pelatih Spanyol, Luis Enrique, untuk tampil di Piala Dunia.

Halaman:

Editor: Sam

Sumber: vbetnews.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah