Banting Ponsel Pendukungnya, Cristiano Ronaldo: Tidak Mudah Untuk Mengatasi Emosi di Saat-saat Sulit

- 10 April 2022, 14:02 WIB
Cristiano Ronaldo meminta maaf atas insiden perusakan ponsel penggemar Everton.
Cristiano Ronaldo meminta maaf atas insiden perusakan ponsel penggemar Everton. /bongdaplus/

Manchester United mengatakan kepada ESPN, mereka sedang menyelidiki insiden yang dilakukan Cristiano Ronaldo tersebut.

Seperti diketahui, Cristiano Ronaldo, pencetak gol terbanyak Manchester United musim ini, kembali ke tim Manchester United setelah absen bermain imbang 1-1 akhir pekan lalu dengan Leicester City karena sakit.

Baca Juga: Rizky Billar dan Lesti Kejora Lagi-lagi Dapat Aliran Uang Haram, Kali Ini dari Leader Robot Trading DNA Pro

Namun, Cristiano Ronaldo tidak mampu menginspirasi tim untuk menang melawan Everton yang terancam degradasi.

Kekalahan itu membuat Manchester United berada di urutan ketujuh dalam klasemen Liga Premier dan mereka menghadapi prospek kehilangan kualifikasi untuk Liga Champions musim depan karena mereka terpaut enam poin dari Tottenham Hotspur yang berada di urutan keempat.***

Halaman:

Editor: Sam

Sumber: ESPN


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x