Apes! 5 Tim Unggulan Ini Pernah Gugur di Grup Neraka Piala Dunia, Nomor 1 Portugal-nya Cristiano Ronaldo

- 8 April 2022, 17:44 WIB
Cristiano Ronaldo dan Timnas portugal ketika gugur di grup neraka Piala Dunia 2014
Cristiano Ronaldo dan Timnas portugal ketika gugur di grup neraka Piala Dunia 2014 /twitter/@Pedrito141414/

Portugal akhirnya harus merelakan satu tempat ke babak 16 besar kepada Amerika Serikat karena pada akhirnya mereka hanya mampu finish di urutan ke tiga.

2. Spanyol - Piala Dunia 2014
Berstatus sebagai juara bertahan, tentu saja Timnas Spanyol jadi yang paling difavoritkan di grup neraka Piala Dunia 2014.

Baca Juga: Publik Figur Terlibat? Dalami Kasus Investasi Bodong Robot Trading DNA Pro, Polisi Periksa 12 Saksi

Nahas, Spanyol yang sebelumnya merajai Eropa dan dunia itu malah kalah di laga pembuka dengan skor memalukan 1-5 dari Belanda, lawan yang mereka kalahkan di final Piala Dunia sebelumnya.

Entah apa yang salah di Timnas Spanyol saat itu, karena di pertandingan kedua La Furia Roja kembali kalah, 0-2 dari Chile.

Kemenangan atas Australia di pertandingan ketiga tidak berpengaruh apa-apa karena mereka sudah dipastikan gagal dengan dua kekalahan tadi.

Baca Juga: Jangan Macam-Macam! Inilah Reaksi Kaget Wayne Rooney, Usai Kritikannya Dibalas Oleh Cristiano Ronaldo

3. Italia - Piala Dunia 2014
Gli Azzurri ingin membayar kegagalan mereka di Piala Dunia 2010 saat tersingkir di fase grup.

Apesnya, Italia harus berada satu kubangan dengan Timnas Inggris dan Uruguay yang diprediksi akan menjadi lawan paling berat.

Berhasil menang di laga perdana melawan Inggris, sepertinya Italia akan melaju mulus ke babak 16 besar.

Halaman:

Editor: Wildan Apriadi

Sumber: Transfermarkt


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah