Lionel Messi akan Pensiun Usai Piala Dunia 2022 Qatar? Begini Tanggapan Pelatih Argentina, Lionel Scaloni

- 6 April 2022, 17:35 WIB
 Isu Lionel Messi akan pensiun usai Piala Dunia 2022 Qatar ditanggapi oleh sang pelatih Argentina, Lionel Scaloni./Instagram/@lio.scaloni/
Isu Lionel Messi akan pensiun usai Piala Dunia 2022 Qatar ditanggapi oleh sang pelatih Argentina, Lionel Scaloni./Instagram/@lio.scaloni/ /

JURNAL SOREANG – Rumor Lionel Messi pensiun setelah Piala Dunia 2022 Qatar ditanggapi oleh pelatih Argentina, Lionel Scaloni.

Lionel Scaloni menghindari diskusi tentang pensiunnya Lionel Messi di tengah persiapan Piala Dunia 2022 Qatar.

Untuk menghindari isu soal pensiunnya Lionel Messi, Lionel Scaloni malah mengajak para penggemar harus menikmati menontonnya selagi mereka masih bisa dan memberikan dukungan pada Argentina di Piala Dunia 2022 Qatar.

Baca Juga: Wow! Hanya Butuh 2 Tahun, Cristiano Ronaldo Bisa Jadi Raja Juventus dan Serie-A

“Setelah bermain di Piala Dunia, semua orang membuat penilaian. Saya tidak ingin tahu apa yang mereka pikirkan,” katanya.

“Bagaimanapun, Anda harus menikmatinya. Anda tidak perlu memikirkan masa depan, nikmati saja hadiah spektakuler mereka," kata Scaloni, dikutip JurnalSoreang.Pikiran-Rakyat.com dari Mirror pada Rabu, 6 April 2022.

Ia pun menanggapi isu pensiunnya Lionel Messi setelah membela Argentina di Piala Dunia 2022 Qatar merupakan hal yang normal.

Baca Juga: Ditendang dari Piala Dunia 2022 Qatar, Timnas Rusia Tak Terima Telan Pil Pahit dan akan Ajukan Banding ke UEFA

Menurutnya, bertambahnya usia pada seseorang termasuk Lionel Messi adalah hal yang wajar meskipun suatu saat pesepakbola Argentina itu harus pension setelah berjuuang di Piala Dunia 2022 Qatar.

Halaman:

Editor: Handri

Sumber: Mirror


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah