8 Stadion Piala Dunia 2022 Qatar, Dilengkapi Fasilitas Mewah dan Arsitektur Megah

- 5 April 2022, 20:15 WIB
Stadion Internasional Khalifa adalah salah satu dari 8 stadion yang akan digunakan pada pertandingan Piala Dunia 2022 Qatar./FIFA/
Stadion Internasional Khalifa adalah salah satu dari 8 stadion yang akan digunakan pada pertandingan Piala Dunia 2022 Qatar./FIFA/ /

JURNAL SOREANG – Qatar merupakan negara Teluk kecil yang akan menjadi tuan rumah Piala Dunia 2022.

Qatar juga diketahui menjadi negara pertama dari Arab yang menjadi tuan rumah Piala Dunia, yakni pada Piala Dunia 2022, tahun ini.

Sebagai tuan rumah Piala Dunia 2022, Qatar juga sudah mempersiapkan stadion yang akan digunakan pertandingan sepak bola bergengsi tersebut dari jauh-jauh hari.

Baca Juga: Cetak Gol Ikonik di Piala Dunia 2002, Ronaldinho Ungkap Pemain Sepak Bola Favoritnya Saat Ini

Sebagai informasi, ada sejumlah stadion di Qatar yang akan digunakan pertandingan Piala Dunia 2022 mendatang.

Sebelumnya, Presiden FIFA Gianni Infantino mengunjungi ibu kota Qatar tahun lalu, Doha, menjelang persiapan Piala Dunia 2022.

“Semua 8 Stadion sedang dalam proses dan akan selesai pada tahun 2021. Piala Dunia FIFA 2018 yang diadakan adalah Rusia, itu adalah salah satu piala dunia terbaik selamanya dan kami akan semoga bisa lebih baik lagi,” katanya, dikutip JurnalSoreang.Pikiran-Rakyat.com dari Fifaworldcupnews.com pada Selasa, 5 April 2022.

Baca Juga: Italia Gagal Lolos ke Piala Dunia 2022 Qatar, Ronaldinho: Sangat Disayangkan Azzurri Tidak Ada

Selanjutnya, semua Stadion Piala Dunia 2022 Qatar selesai dua tahun sebelum jadwal turnamen dimulai.

Halaman:

Editor: Handri

Sumber: Fifa world cup news


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x