Masa Depan Timnas Spanyol, Diisi Pemain Muda Pernah Kalahkan Juara Eropa! Kandidat Juara Piala Dunia 2022?

- 3 April 2022, 15:20 WIB
Cerahnya Masa Depan Timnas Spanyol, Diisi Pemain Muda Pernah Kalahkan Juara Eropa! Kandidat Juara Piala Dunia 2022?
Cerahnya Masa Depan Timnas Spanyol, Diisi Pemain Muda Pernah Kalahkan Juara Eropa! Kandidat Juara Piala Dunia 2022? /Instagram @sefutbol/

JURNAL SOREANG – Timnas Spanyol pernah mencatatkan rekor dan penampilan yang mengesankan kala bertandang melawan Italia di UEFA Nations League 2021.

Saat itu Italia yang merupakan tuan rumah dipermalukan oleh timnas Spanyol yang bermaterikan pemain muda.

Bagaimana tidak, skuad asuhan Luis Enrique tersebut merupakan skuad yang diisii oleh rata-rata pemain muda yang usianya belasan tahun.

Baca Juga: Begini Reaksi Son Heung Min yang Akan Bertemu Idolanya CR7 Cristiano Ronaldo di Piala Dunia 2022

Bahkan pencetak gol ke gawang Italia saat itu adalah Ferran Torres yang saat itu masih berusia 21 tahun.

Tidak tanggung-tanggung, Ferran Torres mencetak 2 gol ke gawang gli azzuri dan membuat Italia harus mengalami kekalahan 2-1 atas Spanyol.

Kekalahan tersebut sekaligus menghancurkan rekor tak terkalahkan Italia saat melakukan laga kandang selama 22 tahun lamanya.

Baca Juga: Fakta Unik dan Menarik dari Lagu Hayya Hayya Better Together yang Jadi Soundtrack Resmi Piala Dunia 2022 Qatar

Gli azzuri hanya meraih kemenangan dan bermain seri saat melakukan pertandingan di kandang.

Halaman:

Editor: Sam

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah