Bukan Turki, Tapi Timnas Portugal! Inilah Tim Yang Ditakuti Roberto Mancini di Babak Play-Off Piala Dunia 2022

- 24 Maret 2022, 16:27 WIB
Roberto Mancini yakinkan, bahwa Timnas Italia bisa lolos dan berlaga di Piala Dunia 2022 Qatar/ tangkap layar instagram @mrmancini10
Roberto Mancini yakinkan, bahwa Timnas Italia bisa lolos dan berlaga di Piala Dunia 2022 Qatar/ tangkap layar instagram @mrmancini10 /

JURNAL SOREANG-Roberto Mancini berujar, bahwa Tim asuhannya tidak ingin bertemu dengan Timnas Portugal di babak play-off.

Tim yang tengah berstatus sebagai juara Euro 2020 ini, secara mengejutkan gagal lolos otomatis ke Piala Dunia 2022

Buntut dari itu semua, kini tim asuhan Roberto Mencini harus rela menjalani babak plya-off Piala Dunia 2022.

Baca Juga: Tak Hanya Justin Bieber, 88rising Juga Mau Mengadakan Konser Head In The Clouds 2022 di Jakarta

Pasalnya, Gli Azzuri hanya mampu memetik hasil imbang 0-0, tatkala bertemu dengan Irlandia Utara pada laga pamungkas di Grup C.

Hasil dari pertandingan tersebut, memaksa tim asuhan Roberto Mancini tersebut harus turun ke posisi kedua.

Timnas Italia harus rela di gusur Swis yang saat itu, berhasil keluar sebagai juara di Grup C usai menang telak 4-0 atas Bulgaria.

Baca Juga: Playoff Piala Dunia 2022 Zona Eropa, Swedia vs Republik Ceko, Jadwal, Kabar Tim dan Prediksi

Alhasil, kini tim asuhan Roberto Mancini harus rela melakoni fase play-off guna bisa lolos ke Piala Dunia 2022.

Halaman:

Editor: Dadan Triatna

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah