Terkuak Inilah 3 Fakta Unik Trofi Piala Dunia Yang Sangat Dirahasiakan Publik, Ternyata Hilang Dicuri

- 12 Maret 2022, 12:27 WIB
 3 Fakta Unik Trofi Piala Dunia Yang Sangat Dirahasiakan Publik, Ternyata Hilang Dicuri./Tangkap Layar @the_malaysia_post
3 Fakta Unik Trofi Piala Dunia Yang Sangat Dirahasiakan Publik, Ternyata Hilang Dicuri./Tangkap Layar @the_malaysia_post /

JURNAL SOREANG – Piala Dunia 2022 Qatar akan segera dimulai pada musim ini yang akan di selenggarakan pada 21 November – 18 Desember.

Piala Dunia ini adalah sebuah kompetisi sepak bola internasional yang diikuti oleh tim nasional putra senior anggota Federasi Sepak Bola Internasional.

Piala Dunia juga menjadi salah satu kompetisi olahraga yang paling banyak disaksikan di dunia.

Baca Juga: Ahmad Sahroni: Korban Afiliator Binary Option Akan Sulit Mendapat Uangnya Kembali, Karena Dipakai Flexing

Tropi Word Cup atau Trofi Piala Dunia yang diperebutkan oleh seluruh negara di dunia ini, ternyata mempunyai banyak hal menarik yang mungkin hanya sedikit orang yang tau.

Mulai dari penggantian nama hingga drama pencurian Tropi ini yang pertama, inilah 5 fakta unik tropi Piala Dunia yang sangat dirahasiakan publik.

1. Trofi pertama ganti nama

Sejarah Trofi Piala Dunia ternyata awalnya bernama Victory tetapi kemudian diubah untuk menghormati presiden FIFA Jules Rimet.

Trofi Piala Dunia pertama diberi nama untuk menghormati Presiden FIFA ketiga, Jules Rimet.

Halaman:

Editor: Handri

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah