5 Stadion Paling Bersejarah dan Melegenda di Piala Dunia, Stadion Mana Saja?

- 10 Maret 2022, 10:36 WIB
Stadion Estadio Centenario, Uruguay
Stadion Estadio Centenario, Uruguay /

Kala itu, Uruguay menjadi tuan rumah Piala Dunia 1930 yang merupakan Piala Dunia edisi pertama.

Kapasitas Estadio Centenario dikabarkan mampu menampung 100.000 penonton.

Estadio Centenario disebut stadion paling bersejarah di Piala Dunia, sebab stadion tersebut menjadi saksi Uruguay dalam menjadi juara Piala Dunia pertama.

Kala itu Uruguay menjadi juara Piala Dunia 1930 setelah mengalahkan Argentina di final Piala Dunia.

Baca Juga: Kisah Pogba Si Bocah Manja Yang Berhasil Menang bersama Prancis di Piala Dunia FIFA 2018

  1. Rose Bowl Stadium, Amerika Serikat

Rose Bowl Stadium merupakan salah-satu stadion di Amerika Serikat yang telah berdiri sejak tahun 1922.

Stadion tersebut pernah menjadi salah-satu stadion pada Piala Dunia 1994 di Amerika Serikat.

Walaupun Amerika Serikat gagal menjadi juara di rumah sendiri, tapi Rose Bowl Stadium mampu mencetak rekor jumlah penonton terbanyak di Piala Dunia yakni sebanyak 92.800 orang.

Rekor tersebut dicetak pada laga final Piala Dunia 1994 yang mempertemukan Brazil dengan Italia.

Baca Juga: Jelang Race MotoGP Mandalika 2022, Jokowi Siap Terima Robongan Marc Marquez 19 Maret 2022

Halaman:

Editor: Ari Irpan

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x