5 Pemain Berdarah Indonesia yang Berlaga di Piala Dunia, Nomor 5 Legenda Arsenal

- 26 Februari 2022, 18:20 WIB
Potret Robin Van Persie yang berdarah keturunan Indonesia saat membela timnas Belanda/Instagram @historic.football.moments
Potret Robin Van Persie yang berdarah keturunan Indonesia saat membela timnas Belanda/Instagram @historic.football.moments /

Baca Juga: Simak! Inilah 8 Manfaat Masker Madu untuk Wajah dan Cara Membuatnya

4. Emilio Audero (Italia)

Emilio Audero Mulyadi merupakan kelahiran Indonesia. Ia tercatat lahir di Mataram, Nusa Tenggara Barat, pada 18 Januari 1997.

Kendati demikian, ia lebih memilih untuk menjadi warga negara Italia dan berseragam Gli Azzurri.

Kiper yang saat ini menjadi andalan Sampdoria sebelumnya bermain di Juventus.

Emil yang merupakan lulusan akademi Juventus imi bermain hanya satu kali di Juventus senior.

Setelah itu ia lebih banyak dipinjamkan dan pada 2019 dia dipermanenkan Sampdoria.

Di timnas Italia dirinya belum mencatatkan caps di timnas senior dirinya hanya berlaga di timnas U-21 dan berpotensi dipanggil untuk Piala Dunia 2022 Qatar jika Italia lolos Play-off.

Baca Juga: Efek Perang, Begini Nasib Pemain Liga Ukraina, Boro-boro Bisa Main di Piala Dunia

5. Robin Van Persie (Belanda)

Halaman:

Editor: Handri

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah