Dicap Tak Punya Rasa Nasionalisme, Para Pemain Ini Putuskan Bela Negara Lain di Piala Dunia

- 25 Februari 2022, 13:04 WIB
Di Cap Tak Punya Rasa Nasionalisme, Para Pemain Ini Putuskan Bela Negara Lain di Piala Dunia
Di Cap Tak Punya Rasa Nasionalisme, Para Pemain Ini Putuskan Bela Negara Lain di Piala Dunia /Instagram @pepe_official/

JURNAL SOREANG - Lahir di sebuah negara tidak menjamin seseorang memiliki rasa nasionalisme dan akan membela negara tempat dilahirkannya tersebut.

Bahkan hal tersebut berlaku pula untuk para pemain sepabola yang memilih untuk tidak membela negara kelahirannya.

Berkarir dan mencari uang di negara lain, membuat beberapa orang lebih nyaman dan cinta pada negara yang menurutnya mempunya pengaruh.

Baca Juga: Dampak Perang Rusia dan Ukraina Membuat Polandia, Swedia, Republik Ceko Tolak Laksanakan Play-Off Piala Dunia

Dilansir dari channel Youtube Cetakgol IDN, inilah beberapa pemain yang memilih untuk menjadi lawan bagi negara kelahirannya.

1. Anderson Luís de Souza (Deco)

Anderson Luís de Souza atau lebih dikenal dengan nama Deco merupakan pemain yang lahir dan besar di Brazil.

Bahkan sejak kecil, Deco mempunya cita-cita menjadi pesepakbola yang hebat dan akan membela timnas negaranya yaitu Brazil.

Baca Juga: Karma Menyelimuti Prancis di Piala Dunia 2010, Berujung Angkat Koper Lebih Awal

Halaman:

Editor: Sam

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah