CEK FAKTA : Benarkah Timnas India Mundur dari Piala Dunia 1950 Karena Tidak Ingin Menggunakan Sepatu?

- 17 Februari 2022, 11:18 WIB
Ilustrasi India mengundurkan diri dari Piala Dunia karena tidak ingin menggunakan sepatu.
Ilustrasi India mengundurkan diri dari Piala Dunia karena tidak ingin menggunakan sepatu. /Pixabay/422737

JURNAL SOREANG - Piala Dunia 2022 yang akan di langsungkan pada bulan November sampai Desember di Qatar sudah memastikan ada 15 tim yang lolos.

17 tiket tersisa masih diperebutkan oleh beberap tim di berbagai benuar, termasuk Eropa yang sedang panas karena tim tangguh Italia dan Portugal masih harus berjuang di babak Playoff.

Tetapi sebelum peregelaran itu dimulai, terdapat beberapa cerita menarik di ajang Piala Dunia.

Baca Juga: Pasti Ketagihan! Berikut Resep Martabak Manis Teplon Anti Gagal bersama Yackikuka

Salah satunya adalah mundurnya Timnas India di Piala Dunia 1950, yang kabarnya karena para pemain tidak ingin menggunakan alas kaki saat bertanding.

Saat itu India mengejutkan dunia dengan penampilan mereka di Olimpiade musim panas 1948 di London, Inggris.

Timnas India terbiasa bermain sepak bola tanpa alas kaki (beberapa pemain bermain dengan kaus kaki sementara sebagian besar bermain tanpa alas kaki), kalah dari Prancis dengan selisih tipis 2-1.

Baca Juga: Keren! Ini Drama Korea Baru Ha Do Kwon yang Akan Tayang pada Bulan Maret Mendatang

Pertandingan ini sudah menarik banyak perhatian karena Olimpiade Musim Panas 1948 adalah debut India di turnamen internasional sebagai negara yang merdeka.

Namun, melihat bahwa tim India tampil bermain sepakbola tanpa alas kaki menjadi sorotan banyak pihak.

Halaman:

Editor: Rivaldi Nurfikri Alghifari

Sumber: India Times


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah