Baru Tahu! Ternyata Ini Alasannya Kenapa 1 Tim Sepak Bola Hanya 11 orang

- 17 Februari 2022, 10:26 WIB
Logo FIFA Founded 1904
Logo FIFA Founded 1904 /

JURNAL SOREANG- Sepak bola, merupakan salah satu cabang olah raga yang menggunakan bola, yang pada umumnya terbuat dari bahan kulit, selanjutnya biasa disebut dengan "bola sepak."

Ketika sedang menonton pertandingan sepak bola, apakah sempat berpikir kenapa jumlah pemain bola yang ada di lapangan berjumlah 11 orang.

Jika dilihat dari sejarahnya, ternyata perubahan olah raga paling populer ini adalah sudah banyak mengalami perubahan.

Baca Juga: 10 Pemain Sepak Bola dengan Kecepatan Lari Paling Melesat Jelang Piala Dunia 2022 di Qatar, Berikut Daftarnya

Termasuk jumlah pemain yang bertanding dalam pertandingan. Dimulai dari sejarah sepak bola, atau permainan yang dilakukan dengan cara menendang bola, sudah dimulai sejak abaf ke-2 dan ke-3 sebelum Masehi di Tiongkok.

Pada Dinasti Han tersebut, masyarakat menggiring bola kulit dan menendangnya ke jaring kecil, aementara itu, permainan serupa juga, dimainkan di Jepang dengan sebutan Kemari.

Sepak bola modern, mulai berkembang si Inggris , dan mulai menggunakan peraturan-peraturan dasar.

Baca Juga: 5 Kekalahan Menyakitkan yang Pernah Lionel Messi Alami, Salah Satunya Terbantai di Piala Dunia

Namun tidak disangka, ternyata permainan sepak bola ini jadi sangat di gemari oleh berbagai kalangan.

Halaman:

Editor: Dadan Triatna

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x