Inilah 5 Negara Peraih Juara Piala Dunia Terbanyak Sepanjang Sejarah!

- 15 Februari 2022, 11:16 WIB
Inilah 5 Negara Peraih Piala Dunia Terbanyak Sepanjang Sejarah!
Inilah 5 Negara Peraih Piala Dunia Terbanyak Sepanjang Sejarah! /Photo by Israel França from Pexels/

JURNAL SOREANG – Kejuaraan Piala Dunia dalam kompetisi sepak bola merupakan kejuaraan paling bergengsi di dunia.

Piala Dunia diadakan oleh FIFA dan diikuti oleh semua peserta negara yang masuk ke dalam keanggotaan FIFA.

Kejuaraan Piala Dunia diadakan setiap 4 tahun sekali dan sudah diselenggarakan pertama kali sejak tahun 1930.

Baca Juga: Menakjubkan! Inilah 8 Stadion Mewah yang Siap Digunakan Untuk Piala Dunia Qatar 2022

Dikarenakan perang dunia ke II, pada 1942 dan 1946 tidak dilaksanakan kejuaaraan Piala Dunia karena dunia sedang mengalami kekacauan.

Piala Dunia diikuti oleh 32 negara yang sebelumnya telah berhasil dalam babak kualifikasi di setiap zona.

Dilansir dari kanal Youtube AWsome Studio, inilah daftar negara peraih kejuaraan Piala Dunia terbanyak sepanjang sejarah.

Baca Juga: Menyedihkan! Pangeran William Membagikan Lagu yang Mengingatkannya Pada Sosok Putri Diana, Apa Itu?

1. Brazil
Brazil menempati posisi pertama sebagai negara pearih gelar Piala Dunia terbanyak.

Halaman:

Editor: Sam

Sumber: Youtube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah