Sulit Terulang! Sangarnya Timnas Indonesia di Era Soeharto, Kalahkan Juara Piala Dunia

- 20 Januari 2022, 16:34 WIB
Sulit Terulang! Sangarnya Timnas Indonesia di Era Soeharto, Kalahkan Juara Piala Dunia
Sulit Terulang! Sangarnya Timnas Indonesia di Era Soeharto, Kalahkan Juara Piala Dunia /YouTube LastTeacher

JURNAL SOREANG – Sangarnya Timnas Indonesia di era presiden Soeharto. Pernah kalahkan juara Piala Dunia.

Prestasi Timnas Indonesia pada era presiden Soeharto merupakan prestasi tertinggi sepak bola Indonesia dalam sejarah. Bahkan juara Piala Dunia pun sembat dilibas.

Pemerintah dan PSSI pada era Soeharto begitu luar biasa perhatiannya terhadap kemajuan sepak bola Indonesia. Andai saja konsisten hingga sekarang, bukan tak mungkin Indonesia bisa berlaga di Piala Dunia.

Baca Juga: Sempat Dua Kali ke Final Liga Champions, Begini Perjalanan Mario Gomez Saat Menjadi Asisten Pelatih Valencia

Berikut beberapa prestasi Timnas Indonesia di era Soeharto yang sulit terulang hingga saat ini. Dikutip dari kanal YouTube LastTeacher.

  1. Membuat kompetisi sepak bola

Kompetisi sepak bola pertama di Indonesia dibentuk pada era presiden Soeharto.

Kala itu kompetisi di Indonesia masih bernama Galatama.

Kompetisi Galatama pertama digelar pada tahun 1975. Kompetisi ini dibuat agar persepak bolaan Indonesia terus berjalan.

Baca Juga: Pernah Menjadi Asisten Pelatih Inter Milan, Simak Perjalan Karir dan Fakta Menarik dari Mario Gomez

Halaman:

Editor: Ari Irpan

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x