Persija Butuh Banyak Poin untuk Naik ke Papan Atas, tapi Manajemen Kecewa, Angelo Akan Diganti Mario Gomez?

- 18 Januari 2022, 09:37 WIB
Presiden Persija Mohammad Prapanca (kiri) didampingi Manajer Bambang Pamungkas saat bincang santai dengan wartawan pada 19 Mei 2021. Persija Butuh Banyak Poin  untuk Naik ke Papan Atas, Ini Kekecewaan Manajemen, Angelo Akan Diganti Mario Gomez?
Presiden Persija Mohammad Prapanca (kiri) didampingi Manajer Bambang Pamungkas saat bincang santai dengan wartawan pada 19 Mei 2021. Persija Butuh Banyak Poin untuk Naik ke Papan Atas, Ini Kekecewaan Manajemen, Angelo Akan Diganti Mario Gomez? /skor.id/

Sementara ini, di putaran kedua BRI Liga 1 2021/2022, Persija baru mendapatkan dua poin atas PSIS, satu poin dari Persipura dan satu poin saat berbagi angka dengan Persela.

“Sama halnya dengan the Jakmania, kami manajemen pun sangat kecewa dengan hasil yang diraih oleh Persija di dua pertandingan terakhir,” kata Presiden Klub Persija, Mohamad Prapanca, dikutip Jurnal Soreang dari laman resmi Persija, Selasa, 18 Januari 2022.

Baca Juga: Lika-Liku Stadion JIS Kandang Baru Persija Jakarta, Dari Era Sutiyoso, Jokowi Hingga Anies Baswedan

Karena itu, katanya, harus ada evaluasi demi mengembalikan Persija ke jalur yang tepat untuk mencapai target musim ini.

“Dengan mempertimbangkan segala aspek yang ada, maka dalam waktu dekat manajemen akan melakukan evaluasi dan membuat keputusan terbaik bagi tim Persija.” ujarnya.

Dari catatan JURNAL SOREANG, saat ini ramai desakan agar pelatih Angelo mundur dari jabatannya lalu diganti dengan pelatih Mario Gomez.***

Halaman:

Editor: Sarnapi

Sumber: Persija


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah