Terdapat 4 Fakta menarik Setelah Indonesia Menghajar Laos di Piala AFF 2020, Apa sajakah itu?

- 13 Desember 2021, 11:14 WIB
Timnas Indonesia mampu mengalahkan Laos dengan skor 5-1.
Timnas Indonesia mampu mengalahkan Laos dengan skor 5-1. /@pssi

Dewa berpindah posisi menjadi pemain gelandang bertahan. Meski belum mampu tampil maksimal tetapi dia telah berhasil memberi satu assist dalam pertandingan tersebut.

Baca Juga: Tak Punya Alat Tempur Untuk Berperang, Inilah 7 Negara Terlemah di Dunia, Pasukan Militer Ecek-ecek?

3. Rekor Fachrudin Aryanto

Fachrudin Aryanto telah tampil dalam lima edisi piala AFF yang berbeda. Yakin pada tahun 2012, 2014, 2016, 2018, dan 2020.

4. Pemain Persebaya Mendominasi

Persebaya menjadi penyubang terbanyak bagi timnas Indonesia. Empat pemain yang di panggil oleh Shin Tae Yong adalah, Ernando Ari Sutrayadi, Rizky Ridho, Rachmat Irianto, dan Ricky Kambuaya. Keempat pemain itu juga dipercaya sebagai starter.***

Halaman:

Editor: Handri

Sumber: Instagram


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah