Waduh! Ternyata Ini Alasan Pembalap MotoGP Sering Melakukan Stoppie Sebelum Mulai Balapan

- 21 November 2021, 22:56 WIB
Valentino Rossi melakukan stoppie di sirkuit de Catalunya Barcelona. Instagram.com/@valeyellow46
Valentino Rossi melakukan stoppie di sirkuit de Catalunya Barcelona. Instagram.com/@valeyellow46 /

JURNAL SOREANG – MotoGp merupakan kejuaraan balapan Sepeda Motor paling bergensi di dunia saat ini.

Aksi-aksi pembalan ini selalu ditunggu-tunggu oleh para pencinta dunia otomotif balapan sepeda motor.

Tapi, apakah kalian sering memperhatikan beberapa pembalap selalu melakukan stoppie sebelum starts?

Baca Juga: Manchester United Memberikan Pesan Perpisahan Kepada Ole Gunnar

Ternyata hal itu dilakukan bukan sekedar untuk bergaya-gayaan saja, tetapi para pembalap melakukan itu karena ada fungsinya.

Para pembalap sering melakukan aksi stoppie pada saat tikungan terakhir, menuju gridnya masing-masing.

Hal ini dilakukan untuk menguji rem motor dan juga bertujuan untuk mengaktifkan holeshot device depan motor.

Baca Juga: Sehun EXO Ikut Bermain di Drama ‘Now We Are Breaking Up’ Bersama Song Hye Kyo, Seperti Ini Peran yang Dijalani

Tujuan untuk menitik beratkan beban pada shock depan, dengan cara menurunkan bagian depan sepeda motor akan memiliki keuntungan serta menjadi sistem yang sederhana untuk diterapkan secara teknis.

Halaman:

Editor: Sam

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah