Klasemen Medali PON XX Papua: DKI Jakarta Raih 38 Emas di Puncak dan Papua Pecahkan Rekor dengan 32 Emas

- 5 Oktober 2021, 17:43 WIB
https://www.pikiran-rakyat.com/olahraga/pr-012738395/dki-jakarta-puncaki-klasemen-sementara-pon-xx-papua-raih-38-emas
https://www.pikiran-rakyat.com/olahraga/pr-012738395/dki-jakarta-puncaki-klasemen-sementara-pon-xx-papua-raih-38-emas /

Hal ini ditambahkan oleh keterangan Kepala Dinas Pemuda dan Olahraga (Dispora) DKI Jakarta Achmad Firdaus.

"Kami berharap Kontingen Jakarta tetap semangat untuk memberikan prestasi terbaiknya di event olahraga terbesar se-Indonesia ini. Semoga pada PON XX Tahun 2021 ini DKI Jakarta kembali menjadi Juara Umum," tuturnya.

Baca Juga: Berikut Profil Tim Indonesia untuk Piala Thomas 2020, Andalkan Nomor Ganda Putra

Di sisi lain, dalam sejarah perhelatan PON, pencapaian terbaik Papua pernah ditorehkan pada PON XI di Jakarta pada 1985.

Ketika itu, Papua sukses finis di peringkat ke-5 dengan mengoleksi 23 medali emas, 24 perak dan 26 perunggu dengan total 66 medali.

Kontingen Papua juga tercatat pernah dua kali meraup 23 medali emas di ajang PON.

Selain 1985, mereka juga mendapatkan raihan tersebut di PON XII tahun 1989 di Jakarta dan PON XVI Sumatera Selatan tahun 2004.

Disclaimer : Artikel ini telah tayang di Pikiran-Rakyat.com dengan judul "DKI Jakarta Puncaki Klasemen Sementara PON XX Papua: Raih 38 Emas".***

Halaman:

Editor: Handri

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah