4 Fakta Indonesia vs Malaysia di Perempat Final Piala Sudirman 2021, Nomor 3 Mengejutkan

- 1 Oktober 2021, 15:34 WIB
Tim Indonesia Tiba di Finlandia, Laga Pertama di Piala Sudirman, Minggu, 26 September 202I
Tim Indonesia Tiba di Finlandia, Laga Pertama di Piala Sudirman, Minggu, 26 September 202I /

Laga Indonesia versus Malaysia di perempat final Piala Sudirman 2021 disiarkan langsung TVRI Sport HD dan TVRI Nasional.

Selain itu, laga tersebut juga bisa ditonton melalui live streaming YouTube BWF (menggunakan VPN) dan Vidio.com (tanpa VPN).

Sedangkan, untuk live score bisa diakses melalui website (laman) BWF Sudirman Cup.

Baca Juga: Dinas Kesehatan Kabupaten Bandung Kebut Vaksinasi Anak Sekolah, Doyo : Semoga PTM bisa Normal

3. Rekor Pertemuan (Head to Head) Kedua Tim

Indonesia dan Malaysia suda bertemu sebanyak 26 kali pada tiga kejuaraan beregu BWF (Badan Bulu Tangkis Dunia), yakni Piala Thomas, Piala Uber, dan Piala Sudirman.

Dari 26 pertemuan tersebut tim Merah Putih menang 21 kali, sementara tim Negeri Jiran Malaysia hanya lima kali.

Pertemuan terakhir Indonesia dan Malaysia di Piala Thomas dan Piala Uber 2018 di Bangkok, Thailand.

Piala Thomas Indonesia bertemu dengan Thailand di perempat final, sementara Piala Uber Indonesia bertemu di penyisihan grup.

Baca Juga: Penuhi Panggilan Timnas, Igbonefo Siap Kerahkan Kemampuan Demi Indonesia

Halaman:

Editor: Rustandi

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x