Yakin Persib Bisa Kalahkan Bali United, Persib Pernah Kalahkan Bali United 3-0

- 17 September 2021, 06:15 WIB
Vladimir Vujovic merayakan gol ke gawang Bali United pada laga persahabatan di Stadion Siliwangi Bandung, 13 Februari 2016./Jurnal Soreang/persib.co.id/
Vladimir Vujovic merayakan gol ke gawang Bali United pada laga persahabatan di Stadion Siliwangi Bandung, 13 Februari 2016./Jurnal Soreang/persib.co.id/ /

JURNAL SOREANG-Pekan ketiga Liga 1 2021-2022, antara Persib melawan Bali United akan digelar pada Sabtu 18 September 2021.

Kedua klub yang sama-sama meraih dua kemenangan dengan 6 poin tersebut, berada di posisi teratas.

Persib urutan kedua klasemen, sedangkan Bali United urutan pertama. Dimana keduanya sama-sama meraih kemenangan dalam dua laga terakhir dengan raihan poin sama yaitu 6.

Baca Juga: Jelang Lawan Bali United di Liga 1 2021, Persib Harus Singkirkan Kutukan Menakutkan

Berhadapan dengan Bali United, Persib memiliki catatan positif. Dimana Persib pernah mengalahkan Bali United dengan skor telak yakni 3-0.

Persib mencatat kemenangan terbesar atas Bali United dengan skor 3-0 tanpa balas. Kemenangan itu diraih Pangeran Biru dalam sebuah pertandingan persahabatan yang dimainkan di Stadion Siliwangi Bandung, 13 Februari 2016.

Dalam pertandingan pemanasan menjelang bergulirnya Indonesia Soccer Championships (ISC) 2016 itu, Persib membuka keunggulan melalui gol Vladimir Vujovic melalui titik penalti pada menit 18.

Baca Juga: Persib VS Bali United di Liga 1, Ajang Reuni Marc Klok dan Rizky Pellu

Keunggulan Persib, 1-0 bertahan hingga turun minum.

Halaman:

Editor: Sarnapi

Sumber: persib.co.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x