Hadapi PSS Sleman di Semifinal Piala Menpora 2021, Persib Bandung Diunggulkan Bertemu Persija

- 19 April 2021, 10:24 WIB
Semifinal Piala Menpora 2021, Persib Bandung vs PS Sleman akan berlangsung hari ini Jumat, 16 April 2021 pukul 20.30 WIB.
Semifinal Piala Menpora 2021, Persib Bandung vs PS Sleman akan berlangsung hari ini Jumat, 16 April 2021 pukul 20.30 WIB. /Jurnal Soreang/Rifqi Faizal/@liga1match

JURNAL SOREANG - Pertandingan terakhir leg kedua semifinal Piala Menpora 2021 pada Senin, 19 April 2021 akan menghadirkan Laga PSS Sleman vs Persib Bandung di Stadion Manahan, Solo, Senin 19 April 2021.

Persib Bandung lebih diunggulkan dalam pertandingan yang dimulai pada pukul 20.30 WIB dan disiarkan secara langsung oleh Indosiar itu.

Pasalnya, tim asuhan Robert Alberts itu sudah unggul 2-1 dalam pertemuan pertama. Mereka hanya membutuhkan hasil seri untuk untuk lolos ke babak final.

Baca Juga: Mengejutkan! Nathalie Holscher Menghapus Semua Fotonya Bersama Sule dan Unggah Selfie Menangis, Ada Apa?

Baca Juga: Tekad Bulat Al Bongkar Makam Roy, Riki dan Elsa Bertemu di Cantika Skincare? Sinopsis Ikatan Cinta 19 April

Setelah menang adu penalti 4-3 atas PSM Makassar, Persija dinyatakan lolos. Jika berhasil, Persib sudah dinantikan Persija Jakarta di babak final.

Simak jadwal Piala Menpora 2021 selengkapnya:

Hasil Semifinal Leg 1 (Stadion Maguwoharjo, Sleman)

Kamis, 15 April 2021 : Persija Jakarta vs PSM Makassar (skor 0-0).

Jumat, 16 April 2021 : 20:30 Persib Bandung vs PSS Sleman (2-1).

Halaman:

Editor: Rustandi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah