Jadwal Liga 1 2023-2024 Senin, 3 Juli 2023, 3 Pertandingan, Big Match Persija vs PSM Makassar, Ini Rinciannya

2 Juli 2023, 21:17 WIB
Persija Jakarta menjamu juara bertahan PSM Makassar pada pekan pertama Liga 1 2023-2024 di Stadion Gelora Bung Karno, Jakarta, Senin, 3 Juli 2023.* /Vidio

JURNAL SOREANG - Ada empat pertandingan Liga 1 2023-2024 pada Senin, 3 Juli 2023. Salah satunya, big match antara Persija Jakarta melawan juara bertahan PSM Makassar di Stadion Gelora Bung Karno, Jakarta, pukul 19.00 WIB.

Berdasarkan rekor pertemuan atau head to head (H2H) kedua tim, Persija Jakarta unggul jauh atas PSM Makassar.

Dari lima pertemuan terakhir, tim berjuluk Macan Kemayoran meraih empat kemenangan dan sekali imbang.

Baca Juga: Pendaftaran PPDB 2023 Jawa Timur Tahap 5 Dibuka Tanggal Berapa? Ini Jadwal Japres Nilai Akademik SMK

Dengan kata lain, PSM Makassar tidak mampu mengalahkan Persija Jakarta dalam lima pertemuan terakhir.

Pertemuan terakhir kedua tim terjadi pada 25 Januari 2023 dengan kemenangan besar Persija Jakarta 4-2 atas PSM Makassar.

Berikut 5 Pertemuah Terakhir Persija Jakarta vs PSM Makassar:

Baca Juga: Twitter Batasi Pesan yang Dapat Dibaca Pemilik Akun Dalam Sehari, Elon Musk: Data Kami Dicuri

1. 25 Januari 2023: Persija vs PSM 4-2

2. 5 Agustus 2022: PSM vs Persija 1-1

3. 21 Maret 2022: Persija vs PSM 3-1

4. 7 Desember 2021: PSM vs Persija 0-3

5. 18 April 2021: Persija vs PSM 4-3

Baca Juga: Dekat Dengan Danau Sentani, 5 Desa Wisata Ini Miliki Destinasi Wisata Menarik

Berikut Jadwal Liga 1 2023-2024 Senin, 3 Juli 2023:

1. Pukul 15.00 WIB: Rans Nusantara vs Persikabo 1973

2. Pukul 15.00 WIB: Persik Kediri vs Borneo FC Samarinda

3. Pukul 19.00 WIB: PSIS Semarang vs Bhayangkara FC

4. Pukul 19.00 WIB: Persija Jakarta vs PSM Makassar.***

*)Ikuti terus dan share informasi anda di media sosial Goggle News Jurnal SoreangFB Page Jurnal SoreangYoutube Jurnal Soreanginstagram @jurnal.soreang dan TikTok @jurnalsoreang

Editor: Edi Purwanto

Sumber: ligaindonesiabaru.com

Tags

Terkini

Terpopuler