Jelang lawan PSIS di semifinal Piala Presiden 2022 Arema FC krisis Lini bekalang.

6 Juli 2022, 18:24 WIB
Jelang lawan PSIS semifinal Piala Presiden 2022 Arema FC krisis lini bekalang. /Tangkapan Layar YouTube

JURNAL SOREANG – Jelang lawan PSIS semifinal Piala Presiden 2022 Arema FC krisis lini bekalang.

Arema FC akan menghadapi PSIS dalam semifinal Piala Presiden 2022 yang akan digelar di Stadion Jatidiri, Semarang pada Kamis, 7 Juli 2022.

Rombongan Arema FC sudah meninggalkan Malang menuju Semarang pada Selasa, 5 Juli 2022, mereka membawa 22 pemain untuk laga pertama melawan PSIS.

Baca Juga: Prediksi PSS Sleman vs Borneo FC Starting Line Up, Head to Head, Skor, Semifinal Piala Presiden 2022

Meski cukup banyak yang dibawa dalam laga melawan PSIS di semifinal Piala Presiden 2022. Namun, Arema Fc tampaknya mengalami krisis pemain belakang.

Hanya ada lima pemain belakang yang ikut rombongan yakni Rizky Dwi Febrianto, Sergio Silva, Bagas Adi Nugroho, Ikhfanul Alam dan Achmad Figo.

Sebab ada empat pemain belakang Arema FC yang mengalami cedera yakni, Johan Ahmat Farizi, Rendika Rama, Alfarizie, Kushedya Hari Yudo, Hasyim Kipuw dan Syaeful Anwar.

PiaBaca Juga: Gawat! Jelang Hadapi PSIS di Semifinal Piala Presiden 2022, Sejumlah Pemain Arema FC Alami Cedera

Arema FC hanya punya satu cadangan pemain belakang yakni Ikhfanul Alam. Akan tetapi, Eduardo Almeida sudah membuat antisipasi dengan menggeser posisi pemain lama.

Seperti gelandang Renshi Yamaguchi yang bisa menjadi stoper.

Pelatih Arema FC Eduardo Almeida mengungkapkan bahwa skuad Arema FC sudah melakukan persiapan yang matang setelah memainkan laga terakhir melawan Barito Putera.

Baca Juga: Prediksi PSIS vs Arema FC Starting Line Up, Head to Head, Skor, Semifinal Piala Presiden 2022, Duel Tim Kuat

Selain itu tim pelatih sudah mengevaluasi performa dari Arema FC sedangkan masa jeda pertandingan dipersiapkan untuk proses adaptasi striker Abel Camara.

Arema FC sendiri lolos ke semifinal Piala Presiden 2022 dengan memperoleh hasil imbang.

Saat mengalahkan Barito Putera, Singo Edan bermain imbang di waktu normal sehingga dilanjutkan ke babak adu penalti untuk menentukan pemenangya.

Baca Juga: PSS Sleman Jamu Borneo FC di di Leg Pertama Semifinal Piala Presiden 2022, Laga Sengit Menuju Final

Sebagai informasi, Laga PSIS vs Arema FC nanti diprediksi akan berlangsung sengit. Pasalnya, kedua tim beberapa waktu lalu menggelar laga uji coba.

Dimana PSIS menang 2-1 di Stadion Jatidiri Semarang dan saat bermain di Stadion Kanjuruhan Arema FC memang 2-0.***

Editor: Kamila Nurdalila

Tags

Terkini

Terpopuler