Ngeri! Cristiano Ronaldo Malah Jadi Langganan Beberapa Club dan Mencetak 59 Hattric? Ini Faktanya

6 April 2022, 11:59 WIB
Ngeri! Cristiano Ronaldo Malah Jadi Langganan Beberapa Club dan Mencetak 59 Hattric? Ini Faktanya /Tangkapan layar instagram @cristiano

JURNAL SOREANG - Cristiano Ronaldo tidak dapat dipisahkan dunia sepak bola, hal tersebut karena skillnya yang tidak bisa diremehkan.

Semua orang sudah mengetahui, bahwa Cristiano Ronaldo sudah sangat sering membobol gawang lawan dalam berbagai pertandingan.

Dikutip jurnalsoreang.pikiran-rakyat.com dari kanal YouTube Starting Eleven yang diunggah pada 16 Maret 2022, selain menjadi pencetak gol yang unggul, Cristiano Ronaldo memiliki kemampuan lain yang bisa membuat orang-orang menlongo.

Baca Juga: Dinan Fajrina Ungkap Kondisi Affiliator Binary Option Doni Salmanan Saat Ini, Gimana Kabarnya Sekarang?

Tercatat, Cristiano Ronaldo baru saja memecahkan rekor menjadi pencetak hattrik terbanyak yaitu mencapai 59 hattrick.

Critiano Ronaldo mendapatkan rekor hattrick tersebut pada saat bertemu dengan Tottenham Hotspur di Old Trafford.

Hattrick dari Cristiano Ronaldo ini membuat MU mendapatkan 3 poin.

Cristiano Ronaldo menorehkan prestasi melalui kemampuan hattricknya, baik ketika berada di club maupun di timnas.

Baca Juga: Dinan Fajrina Bocorkan Permintaan Affiliator Binary Option Doni Salmanan untuk Lebaran, Ternyata Minta Ini

Pada Oktober 2021, Cristoano Ronaldo mencetak hattrick ketika menghadapi Luxembourg pada laga kualifikasi Piala Dunia 2022.

Atas usaha Cristiano Ronaldo tersebut, Portugal meraih kemenangan dengan skor 5-0.

Sedangkan, pertamakali Cristiano Ronaldo mencetak hettrick di timnas Portugal adalah ketika partai tandang kualifikasi Piala Dunia 2014 pada saat bertemu dengan Irlandia Utara.

Timnas Portugal juga mendapatkan kemenangannya atas Irlandia utara dengan peraihan skor 4-2, yang salah satunya dicetak oleh hattrick dari Cristiano Ronaldo dan membuat timnya comeback.

Baca Juga: Terbongkar! Pernah Dapat Aliran Dana Rp1,9 Miliar dari Indra Kenz, Fakarich Ternyata Punya Hubungan Bisnis

Pada Piala Dunia 2018, ketika Portugal melawan Spanyol pada fase grup.

Gol hattrick yang diciptakan Cristiano Ronaldo, muncul di menit awal pada babak pertama.

Kemudian, hattricknya dituntaskan dengan hebat pada gol kedua di menit-menit akhir.

Selain berkiprah bersama timnas Portugal, Cristiano Ronaldo juga menghasilkan sebanyak 44 hattrick dalam 9 musim di Spanyol.

Baca Juga: KULTUM RAMADHAN: Berhati-hatilah dengan Jerat Tipu Daya Dunia, Apa Saja Tanda-Tandanya?

Critiano Ronaldo kemudian pindah Real Madrid ke Juventus saat tahun 2018 bertepatan dengan musim panas.

CR7 mampu mencetak hattricknya senbanyak 3 kali selama 3 musimnya.

Selain itu, tercatat ada beberapa club langganan hattrick dari Cristiano Ronaldo, ini terjadi pada saat Laliga ketika dia bersama dengan Real Madrid.

Cristiano Ronaldo sering mencetak hattrick pada gawang dari Sefia. Sefia dilibas habis oleh CR7 dengan mencetak 5 hattrick.

Baca Juga: Rumor Transfer 16 Pemain Liga 1 2022, Rashid ke Persija, Ciro Alves ke Persib Bandung. dan Arsenio Valpoort?

Langganan hattrick Ronaldo selanjutnya yaitu Atletico Madrid, tercatat sebanyak 4 hattric darinya mampu menumbangkan Atletico Madrid.

Lawan yang ditaklukan dengan hattrick Ronaldo yang lainnya ada club-club Laliga seperti GETA V, Espanyol dan Celtaviga memberikan hadiah sebanyak masing-masing 3 hattrick untuk CR7.

Semua hatrick yang dihasilkan Ronaldo jika dirinci semuanya, menghasilkan sebanyak 59 hattrick.***

Editor: Rustandi

Sumber: YouTube Starting Eleven

Tags

Terkini

Terpopuler