JADWAL Piala Dunia 2022 Qatar

23 Januari 2022, 12:10 WIB
JADWAL Piala Dunia 2022 Qatar /YouTube info football ch

JURNAL SOREANG – Piala Dunia merupakan pesta sepak bola terbesar di dunia yang sarat akan gengsi setiap negara.

Piala Dunia 2022 Qatar akan digelar pada tanggal 21 November - 18 Desember 2022.

Pertandingan Piala Dunia 2022 Qatar babak Fase Grup akan berlangsung selama 12 hari, mulai tanggal 21 November - 2 Desember 2022.

Baca Juga: Jadwal Pertandingan Persib Bandung di Lanjutan Liga 1 setelah FIFA Match Day, Berikut Lengkapnya

Di Piala Dunia 2022 Qatar ini setiap harinya akan tersaji empat pertandingan Fase Grup.

Laga tersebut akan digelar setiap hari pada pukul 1 siang, pukul 4 sore, pukul 7 malam dan pukul 10 malam waktu setempat.

Partai final akan digelar pada tanggal 18 Desember 2022.

Baca Juga: Salah - Mane Bertemu sebagai Lawan bukan Kawan di Play-off Kualifikasi Piala Dunia Qatar 2022 Zona Afrika

Berikut jadwal lengkap Piala Dunia 2022 Qatar.

  • Laga Fase Grup

21 November - 2 Desember 2022

Pukul 1 siang waktu setempat

Pukul 4 sore waktu setempat

Pukul 7 malam waktu setempat

Pukul 10 malam waktu setempat

Baca Juga: Profil dan Biodata Pangeran Abdul Mateen Termasuk IG nya, Wajah Tampan dan Dijamin Bikin Kaum Wanita Meleleh!

  • Laga 16 Besar

3 Desember 2022 (Pukul 22.00 WIB)

4 Desember 2022 (02.00 WIB dan 22.00 WIB)

5 Desember 2022 (02.00 WIB)

6 Desember 2022 (02.00 WIB, 02.00 WIB, dan 22.00 WIB)

7 Desember 2022 (02.00 WIB)

Baca Juga: Persib Kembali Berlatih, Terlihat Ada Febri Hariyadi, Apakah Sudah Sembuh dari Cedera? Cek Faktanya

  • Laga Perempat Final

9 Desember 2022 (22.00 WIB)

10 Desember 2022 (02.00 WIB dan 22.00 WIB)

11 Desember (02.00 WIB)

Baca Juga: Ini Manajer Baru Madura United Pengganti Rahmad Darmawan

  • Laga Semifinal

14 Desember 2022 (02.00 WIB)

15 Desember 2022 (02.00 WIB)

  • Laga Final Perebutan Posisi Ketiga

17 Desember 2022 (22.00 WIB)

Baca Juga: Genap Raih 100 Poin Sejak Tangani Persib Bandung, Ini Kata Robert Alberts

  • Laga Final

18 Desember 2022 (22.00 WIB).***

Editor: Ari Irpan

Sumber: YouTube info football ch

Tags

Terkini

Terpopuler