Keren! UIN Bandung, Dinobatkan sebagai Lembaga Publik Informatif 2023 dari Komisi Informasi Pusat

- 20 Desember 2023, 09:44 WIB
Di penghujung tahun 2023, UIN Sunan Gunung Djati Bandung kembali meraih penghargaan sebagai Lembaga Publik Informatif dari Komisi Informasi Pusat yang dihadiri Wakil Presiden Republik Indonesia.
Di penghujung tahun 2023, UIN Sunan Gunung Djati Bandung kembali meraih penghargaan sebagai Lembaga Publik Informatif dari Komisi Informasi Pusat yang dihadiri Wakil Presiden Republik Indonesia. /Istimewa /

Sengketa informasi publik di lapangan masih dijumpai antara masyarakat dengan badan publik, yang dipicu antara lain perbedaan persepsi mengenai informasi apa yang bersifat terbuka dan informasi apa yang mesti dikecualikan sesuai peraturan perundang-undangan.

Menurutnya, kondisi tersebut menunjukkan masih perlu penguatan literasi masyarakat terkait keterbukaan informasi publik serta penguatan kompetensi dan standar layanan informasi publik melalui sertifikasi, pejabat pengelola informasi dan dokumentasi badan publik.

 

“Kita berharap pemenuhan layanan informasi publik yang jelas dan memuaskan akan menurunkan angka pengaduan dan sengketa informasi publik,” pungkasnya.***

Halaman:

Editor: Sarnapi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah