Menparekraf Sandiaga Uno Hadiri Silver Lining 25 Tahun Sekolah Alam

- 26 Agustus 2023, 18:03 WIB
Persiapan Perfomance Siswa-Siswi SA Gaharu di Pusat Kesenian Taman Ismail Marzuki Jakarta, Jumat 25 Agustus 2023. /M.Galih Taufik/JURNAL SOREANG
Persiapan Perfomance Siswa-Siswi SA Gaharu di Pusat Kesenian Taman Ismail Marzuki Jakarta, Jumat 25 Agustus 2023. /M.Galih Taufik/JURNAL SOREANG /

Ada 4 pilar sekolah alam yang dirumuskan oleh Lendo yaitu: 

1. Pengembangan akhlak, dengan metode 'teladan'. 

2. Pengembangan logika, dengan metode action learning 'belajar bersama alam'. 

3. Pengembangan sifat kepemimpinan, dengan metode 'outbound training'. 

4. Pengembangan mental bisnis, dengan metode magang dan 'belajar dari ahlinya' (learn from maestro). 

Metode Pembelajaran 

Pembelajaran di sekolah alam banyak dilaksanakan di ruang terbuka, dengan memanfaatkan potensi yang ada di dalam lingkungan sekolah. 

Hal ini sesuai dengan metode belajar bersama alam. Pada prinsipnya, sekolah alam menggunakan metode patut dalam memilih model pembelajaran. 

Baca Juga: Jadwal dan Prediksi BRI Liga 1 2023: Persib Bandung vs RANS Nusantara FC, Sabtu 26 Agustus 2023

Artinya metode apapun yang sesuai dapat digunakan, sehingga di sekolah alam yang berbeda kita dapat menemukan model pembelajaran yang berbeda pula. 

Halaman:

Editor: Yoga Mulyana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah