Berikut Contoh Kegiatan Peringatan Hari Anak Nasional 2023, Bisa Untuk Siswa dan Guru di Sekolah

- 22 Juli 2023, 14:40 WIB
Ilustrasi. Contoh kegiatan Hari Anak Nasional 2023.
Ilustrasi. Contoh kegiatan Hari Anak Nasional 2023. /ANTARA FOTO/Akbar Nugroho Gumay/

JURNAL SOREANG – Berikut ini contoh kegiatan peringatan Hari Anak Nasional 2023, bisa untuk siswa dan guru di sekolah.

Peringatan Hari Anak Nasional 2023 akan diselenggarakan pada hari Minggu, 23 Juli 2023.

Hari Anak Nasional diperingati oleh seluruh anak di seluruh Indonesia.

Baca Juga: Makan Chinese Food Porsi Banyak dengan Harga Terjangkau, Disini Tempatnya

Tahun ini, peringatan Hari Anak Nasional mengusung tema “Anak Terlindungi, Indonesia Maju”.

Memperingati Hari Anak Nasional 2023 bisa dilakukan dengan menggelar berbagai kegiatan di beberapa instansi terutama sekolah.

Berikut ini contoh beberapa kegiatan peringatan Hari Anak Nasional 2023, dilansir dari buku “PEDOMAN HAN KE 39 TAHUN 2023” yang diterbitkan oleh KemenPPPA, diantaranya:

- Melaksanakan Webinar

Halaman:

Editor: Kinanti Putri Rudiana

Sumber: Kemen PPPA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah