Perketat Pengawasan Makanan dan Obat, Loka POM Bekerjasama dengan Pramuka, Ini Kata Plt Sekda Pulau Morotai

- 20 Mei 2023, 17:56 WIB
Ilustrasi, foto bersama Loka POM dengan pengurus Pramuka pulau Morotai pasca MoU bekerjasama dalam pengawasan makanan dan obat, berikut kata Sekda Morotai.
Ilustrasi, foto bersama Loka POM dengan pengurus Pramuka pulau Morotai pasca MoU bekerjasama dalam pengawasan makanan dan obat, berikut kata Sekda Morotai. /Ranto Daeng Bedu /Jurnal Soreang

Baca Juga: Hadiri Sesi Kerja Mitra G7 di Jepang, Begini Keinginan Presiden Jokowi

Sementara itu, Kepala Loka POM, Salman Fariesy menyampaikan hal tersebut bahwa, Loka POM melakukan kerjasama kemitraan dengan berbagai komunitas masyarakat.

Salah satunya, gerakan Pramuka kemudian membentuk satuan karya pramuka pengawasan obat dan makanan (saka pom).

"Hari ini, kami dari Loka POM Morotai melakukan penandatanganan kerja sama dengan Kwarcab untuk menjalin kerja sama membangun saka pom di kabupaten pulau morotai," imbuhnya.

Tujuan dibentuknya saka pom ini, Salman menjelaskan agar untuk memberikan wadah pendidikan dan pembinaan bagi para pramuka.

Baca Juga: ODJG Penusuk Wanita Tetangganya di Depok Dibawa ke RS Polri, Ini Tujuannya

"Pramuka pandega untuk menyalurkan minat, mengembangkan bakat, kemampuan dan pengalaman dalam bidang pengawasan obat dan makanan," jelasnya.

"Kemudian untuk mengabdi pada masyarakat, bangsa dan negara serta membantu pemerintah (badan pom) dalam penyelenggaraan pengawasan berbasis masyarakat," sambungnya.

Setelah penandatangan keraja sama, kami berharap dapat bersinergi satu visi dan satu misi melakukan pengawasan terhadap obat dan makanan serta pembinaan kepada pelaku usaha.

Halaman:

Editor: Rustandi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah