Jadi Tuan Rumah World Tourism Day 2022, Sandiaga Uno: Berdampak Positif Pada Lapangan Kerja

- 15 Agustus 2022, 17:59 WIB
Talkshow PRMN bertajuk Klarifikasi Bersama Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Sandiaga Slahuddin Uno: World Tourism Day 2022
Talkshow PRMN bertajuk Klarifikasi Bersama Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Sandiaga Slahuddin Uno: World Tourism Day 2022 /PRMN/

Apalagi tahun ini, Indonesia ditargetkan dapat menarik 1,8 hingga 3,6 juta wisatawan mancanegara yang berkunjung.

Lebih lanjut Sandiaga Uno mengaku, pihaknya sudah menyiapkan berbagai rangkaian kegiatan dalam perayaan World Tourism Day 2022.

“Kami Kemenparekraf akan menyiapkan rangkaian kegiatan dalam perayaan Wolrd Tourism Day di Bali akhir September ini, antara lain kegiatan diskusi panel multi stakeholders," katanya.

Baca Juga: Hati-Hati! Inilah Dampak Buruk Penyakit Eksim pada Kualitas Hubungan Intim

Sandiaga Uno juga mengatakan, Indonesia mengusung pariwisata berkualitas dan berkelanjutan atau green tourism.

“Indonesia mengusung pariwisata berkualitas dan berkelanjutan atau green tourism dan diskusi ini temanya the tourism we want,” katanya.***

Halaman:

Editor: Ade Mamad


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah