Wow! 5 Harta Karun di Indonesia yang Masih Menjadi Misteri dan Belum Ditemukan, Sekedar Legenda atau Nyata?

- 8 Januari 2022, 12:10 WIB
harta karun di Indonesia
harta karun di Indonesia /tangkap layar youtube bahas dunia

2. Harta Warisan Tomoyuki Yamashita
Ia adalah seorang Jenderal Jepang yang dieksekusi mati di Filipina karena telah banyak melakukan kejahatan.

Sebelum di ekseskusi ia ditugaskan untuk membawa emas batangan yang dijarahnya saat perang dunia kedua.

Saat Jepang mulai kalah, Yamashita menyembunyikan harta warisan tersebut di dalam gua yang ada di pulau Jawa dan belum ditemukan sampai sekarang.

Baca Juga: Berikan Sinyal? Gunakan Batik Kuning, Sahrul Gunawan Hadiri Kegiatan Partai Golkar Kabupaten Bandung

3. Harta Karun Kerajaan Majapahit
Kerajaan Majapahit adalah kerajaan terbesar yang ada di Indonesia dan sangat kaya raya, sehingga saat kerajaan ini runtuh, harta kekayaannya jadi incaran banyak orang.

Harta karun peninggalan Kerajaan Majapahit berupa koin-koin emas dan perabotan yang juga terbuat dari emas.

Konon harta karun ini terkubur di reruntuhan lokasi kerajaan Majapahit dan harta terbesarnya sampai saat ini masih menjadi misteri.

Baca Juga: Segera Keluar dari Zona Nyaman, Prediksi Kartu Tarot Libra, Scorpio dan Sagitarius Fase Minggu Pertama 2022

4. Reruntuhan Flor Do Mar
Flor Do Mar adalah kapal Portugis yang berlayar di sekitaran Selat Malaka dan karam dengan membawa banyak barang jarahan.

Diperkirakan ada sekitar 60 ton emas beserta berlian juga permata di kapal Flor Do Mar tersebut, dan sekarang tidak ditemukan lagi bangkai kapalnya.

Halaman:

Editor: Siti Nieke Noviyanti

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah