Bulan Ramadhan Perbanyak Shalat Malam Kata Ustadz Adi Hidayat, Simak Waktu Pelaksanaan Shalat Qiyamul Lail

- 28 Maret 2023, 20:09 WIB
Ilustrasi Perbanyak Shalat Malam pada Ramadhan Kata Ustadz Adi Hidayat
Ilustrasi Perbanyak Shalat Malam pada Ramadhan Kata Ustadz Adi Hidayat /Pexels/Alena Darmel

Hal itu sebagaimana yang tertuang dalam sebuah hadis shahih berikut ini,
"Sholat yang paling afdhal setelah sholat wajib adalah sholat malam," (HR. Muslim).

“Shalat Lail itu waktunya dari Ba’da Isya sampai menjelang fajar, ba’da isya kalau sudah shalat Isya, shalat isyanya selesai, dua rakaat ba’diahnya selesai,” Jelas Ustadz Adi Hidayat.

Dirinya menjelaskan, sudah shalat Isya berarti kita ambil jam 8 malam misalnya, 20.00 sudah beres ini semua shalat Isya, shalat sunnah setelah shalat isya dan shalat tarwih.

Baca Juga: Viral di Medsos! Pintu Sel Dibuka Demi Tahanan Bisa Peluk Anaknya, Polri: Gak Apa-Apa

“Jadi dari jam 20.00 sampai menjelang ke fajar, dekatnya waktu menjelang sahur. Misalnya subuhnya paling maksimal jam 4.00, silakan terbentang untuk shalat malam di bulan Ramadhan itu, dari jam 8 malam sampai jam 4 dini hari,” pungkasnya.***

 

 

Ikuti terus dan share informasi Anda di media sosial Google News Jurnal SoreangFB Page Jurnal SoreangYouTube Jurnal SoreangInstagram @jurnal.soreang, dan TikTok @jurnalsoreang

Halaman:

Editor: Josa Tambunan

Sumber: Youtube Quran Way


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x