JURNAL SOREANG - Ustadz Adi Hidayat menjelaskan beberapa hal yang harus disiapkan menjelang bulan Ramadhan.
Tidak terasa, umat Islam sebentar lagi akan menyambut kedatangan bulan suci Ramadhan 2023.
Jika melihat Kalender Hijriyah, Ramadhan 2023 atau 1444 H kemungkinan jatuh pada akhir Maret 2023.
Baca Juga: Liga Spanyol : Barcelona Diramal akan Imbang 1-1 Lawan Real Madrid
Oleh karena itu, setiap umat Muslim harus mempersiapkan diri dari sekarang sebelum memasuki bulan Ramadhan 1444 H.
Salah satu hal yang perlu dipersiapkan oleh segenap umat Muslim menjelang Ramadhan adalah dengan memanjakan doa.
Dikutip JurnalSoreang.com dari kanal YouTube Adi Hidayat, Ustadz yang disapa UAS ini memberikan doa khusus menyambut bulan suci Ramadhan.
Baca Juga: Piala FA: Manchester United Diprediksi Kalahkan Fulham 2-0
Ustadz Adi Hidayat menuturkan bahwa doa yang disampaikan adalah doa yang diajarkan oleh Nabi menjelang Ramadhan.