Tragedi Paling Tragis di Perairan Masalembo, Segitiga Bermuda Indonesia yang Telan Kapal dan Pesawat Adam Air

- 6 Januari 2022, 17:43 WIB
Tragedi Paling Tragis di Perairan Masalembo, Segitiga Bermuda Indonesia yang Telan Kapal dan Pesawat Adam Air
Tragedi Paling Tragis di Perairan Masalembo, Segitiga Bermuda Indonesia yang Telan Kapal dan Pesawat Adam Air /Rizky Tri Sulistiawan /Tangkapan layar YouTube Indopedia

Pesawat tersebut dinyatakan hilang tanpa jejak pada 1 Januari 2007 silam saat mengudara di atas Perairan Masalembo.

Tercatat pesawat itu membawa sebanyak 102 penumpang.

Setelah ditemukannya kota hitam pesawat tersebut di Perairan Majene, Sulawesi Barat, disimpulkan bahwa pesawat itu jatuh menabrak permukaan air hingga terbelah dua.

Baca Juga: Misteri Perairan Masalembo, Segitiga Bermuda Indonesia yang Memiliki Kisah Menyeramkan, Dimana Letaknya?

Insiden ketiga yaitu tragedi terbakarnya Kapal Ro-Ro KM Santika Nusantara rute Surabaya - Balikpapan pada Kamis Malam, 22 Agustus 2019.

Untungnya, insiden tersebut tidak menelan korban jiwa.***

Halaman:

Editor: Rustandi

Sumber: YouTube Indopedia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x