Fatal! Inilah 7 Kesalahan Dalam Berwudhu yang Dapat Membuat Sholat Tidak Sah

- 17 November 2021, 17:11 WIB
Ilustrasi orang yang sedang berwudhu di tempat wudhu YouTube.com/Magenta Islam
Ilustrasi orang yang sedang berwudhu di tempat wudhu YouTube.com/Magenta Islam /

JURNAL SOREANG – Wudhu merupakan hal yang wajib dilakukan sebelum menunaikan ibadah Sholat.

Wudhu sendiri memiliki kedudukan yang tinggi dalam Islam, tidak sahnya wudhu seseorang membuat sholat yang ia tunaikan juga tidak sah.

Oleh sebab itu perhatikanlah tata cara wudhu yang benar menurut sunnah Nabi SAW.

Baca Juga: Keren Sekaligus Inspirasi, Inilah Desa Biertan Rumania Yang Memiliki Tradisi Unik

Adapun kesalahan-kesalahan dalam berwudhu yang dapat membuat sholat tidak sah, diantaranya yaitu:

1. Tidak membaca bismillah

Rasulullah SAW bersabda : “tidak sempurna wudhu seseorang yang tidak membaca basmallah (HR. Ahmad)”.

2. Tidak sempurna membasuh anggota wudhu

Tidak sempurna dalam membasuh anggota wudhu dan mengakibatkan ada sebagian anggota wudhu yang tidak terbasuh oleh air.
Dari Abu Hurairah RA, Rasulullah SAW bersabda: “celakalah tumit-tumit (yang tidak terbasuh oleh air ketika berwudhu) dari api neraka”.

Halaman:

Editor: Sam

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x