Serem! Ini Perbedaan Hantu Lokal VS Hantu Luar Negeri

- 2 Oktober 2021, 11:48 WIB
Serem! Ini Perbedaan Hantu Lokal VS Hantu Luar Negri
Serem! Ini Perbedaan Hantu Lokal VS Hantu Luar Negri /KELLEPICS

Berbeda dengan hantu lokal yang kebanyakan cuma bisa menakut-nakuti saja. Walaupun orang tersebut mati, biasanya karena orang tersebut terlalu ketakutan sampai akhirnya mati karena ketakutannya sendiri.

Baca Juga: 7 Pohon Ini Disebut Banyak Dihuni Mahluk Halus, Ada di Dekatmu

3. Beda tampang dan fisik

Kalau di Indonesia, kita kenalnya hantu yang memiliki wajah dan postur badan yang sangat menyeramkan, hantu-hantu seperti pocong, kuntilanak, genderuwo, dan lain-lain yang digambarkan sebagai makhluk yang memiliki wajah seram dan bentuk badan yang aneh.

Sangat berbeda sekali dengan penggambaran hantu di luar negeri yang mana kebanyakan digambarkan dengan tampang yang cantik atau tampan namun punya tatapan dingin yang menyeramkan seperti drakula atau vampir.

Meski tidak semua hantu di luar negeri digambarkan cakep seperti itu, tapi kebanyakan memang digambarkan memiliki badan dan wajah yang menarik layaknya manusia bukannya seperti hantu.

Baca Juga: Empat Ilmu Ini yang Dorong Kemajuan Dunia, FTK UIN Bandung Gelar Konferensi Internasional

4. Berbeda penampilan

Gak cuma wajah dan badan yang seram, penampakan hantu lokal Indonesia juga seringkali kotor, atau acak-acakan. Misalnya sundel bolong yang masih pakai baju bolong, kemudian tuyul yang cuma pakai celana dalam, atau pocong yang pakai kain kafan kotor.

Berbeda dengan hantu luar negeri yang lebih fashionable. Hantu luar negeri biasanya menggunakan pakaian yang rapih dan cocok dengan postur tubuhnya yang ‘normal’.

Halaman:

Editor: Handri

Sumber: berbagai sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah