5 Kabupaten Paling Padat dan Rame di Provinsi Jawa Barat, Siapa yang di Urutan Pertama? Ini Daftarnya

- 1 Juli 2023, 19:10 WIB
Ilustrasi kabupaten terpadat dan ramai di Provinsi Jawa Barat
Ilustrasi kabupaten terpadat dan ramai di Provinsi Jawa Barat /Pixabay/chriswanders/

Total jumlah penduduk yang mendiami Kabupaten Bogor mencapai 6.067.956 jiwa dengan 3.107.758 laki-laki dan 2.960.198 perempuan.

2. Kabupaten Bekasi

Kedua giliran Kabupaten Bekasi yang menduduki urutan kedua kota/kabupaten terpadat di Jabar.

Total penduduk yang mendiami Kabupaten Bekasi di antaranya 1.996.791 laki-laki dan 1.926.196 perempuan dengan total 3.922.987 penduduk.

Baca Juga: Novel Bumi Manusia Karya Pramoedya Ananta Toer Raih Belasan Penghargaan, Ini Rinciannya

3. Kabupaten Bandung

Setelah Kab Bogor dan Bekasi, Kabupaten Bandung sebagai kabupaten paling padat ketiga di Jabar.

Terhitung jumlah penduduk di Kabupaten Bandung mencapai 3.773.706 jiwa dengan rincian 1.911.655 laki-laki dan 1.862.051 perempuan.

4. Kabupaten Garut

Selanjutnya ada kabupaten terpadat penduduk di Provinsi Jabar dijatuhkan kepada Kabupaten Garut.

Halaman:

Editor: Ilham Maulana

Sumber: BPS Jabar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah