Mudik Gratis Kembali Diadakan Pemprov Jawa Barat, Calon Pemudik Tinggal Daftar, Cek Link Sebelum Kehabisan

- 5 April 2023, 17:11 WIB
Mudik Gratis Kembali Diadakan Pemprov Jawa Barat, Calon Pemudik Tinggal Daftar, Cek Link Sebelum Kehabisan Tiket Gratis
Mudik Gratis Kembali Diadakan Pemprov Jawa Barat, Calon Pemudik Tinggal Daftar, Cek Link Sebelum Kehabisan Tiket Gratis /Instagram /

JURNAL SOREANG - Pemerintah Provinsi (Pemprov) Jawa Barat kembali membuka program mudik gratis menjelang Lebaran tahun ini.

Dinas Perhubungan (Dishub) Jawa Barat sudah menyediakan link yang tinggal diakses calon pemudik.

Berdasarkan keterangan dari berbagai sumber, Lebaran atau pun Idul Fitri tahun 2023 ini, direncanakan pada tanggal 22 atau pun 23 April 2023 nanti.

Kurang dari 3 minggu ini, persiapan mudik sudah mulai berjalan, termasuk mudik gratis yang kerap ada setiap tahun.

 

Mudik gratis adalah program tahunan yang sering diadakan oleh berbagai kalangan di Indonesia, baik itu swasta maupun negeri. Tak ketinggalan, Pemprov Jawa Barat menggelar program mudik di tahun 2023 ini.

Kurang dari tiga (3) minggu menjelang Lebaran tahun 2023 ini, Pemprov Jawa Barat sudah mengumumkan program mudik yang bisa dinikmati oleh calon pemudik di Jawa Barat.

Melalui Dishub Jawa Barat, program mudik ini resmi diumumkan. Program mudik ini bertemakan Muara Hati atau Mudik Jabar Juara Sehat, Selamat dan Tertib.

Halaman:

Editor: Sarnapi

Sumber: Instagram


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Pemilu di Daerah

x