Hasil Tes Swab Random Ditemukan 14 Siswa dan Guru di Kota Bandung Positif Covid-19, Pelaksanaan PTM?

- 19 Oktober 2021, 19:47 WIB
Kepala Bidang Pencegahan dan Pengendalian (P2P) Dinkes Kota Bandung, dr Rosye Arosdiani.
Kepala Bidang Pencegahan dan Pengendalian (P2P) Dinkes Kota Bandung, dr Rosye Arosdiani. /Humas Setda Kota Bandung/

Lebihlanjut Rosye menuturkan, mereka yang postif kebanyakan tanpa gejala. Karenanya Dinkes melakukan penyelidikan epidemiologi baik pada keluarga maupun lingkungan sekolah.

Dijelaskan Rosye, soal pelaksanaan pembelajaran tatap muka terbatas (PTMT) di sekolah pasca ditemukan kasus positif Covid, secara aturan hal itu tergantung dari presentasenya.

Dimana apabila kasus Covidnya mencapai lebih dari 5 persen, sekolah baiknya direkomendasikan stop pembelajaran dan lakukan pemeriksaan pada seluruh warga sekolah.***

Disclaimer: Artikel ini sebelumnya pernah dimuat di www.galamedia.pikiran-rakyat.com berjudul "Innalillahi...14 Siswa, Guru, dan Tenaga Kependidikan di Sekolah di Kota Bandung Positif Covid-19"

Halaman:

Editor: Sam

Sumber: Galamedianews


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x